kamu adalah manusia luar biasa

kamu adalah manusia luar biasa
karena kamu bisa mengubah prinsip hidupku yang sudah aku pegang teguh selama bertahun-tahun lamanya

kamu adalah manusia luar biasa
karena kamu bisa membuatku merasakan sebuah trauma

kamu adalah manusia luar biasa
karena kamulah yang bisa membuatku menangis karena suatu hal yang dulunya paling terlarang untuk aku tangisi

kamu adalah manusia luar biasa
karena kamu yang bisa membuatku tersenyum sekaligus menangis di saat yang sama

ya,,kamu memang sangat luar biasa..

Komentar

linda-linzy mengatakan…
ini yang dulu pingin aku komenin

jadi siapa si 'kamu' itu???

-big Grin-

Postingan Populer